4 Cara Meningkatkan Penjualan dengan Memanfaatkan Sosial Media


Agar strategi pemasaran online Anda menghasilkan konversi penjualan yang menguntungkan, berikut beberapa hal yang perlu Anda implementasikan:

1. Gunakan media sosial khusus untuk berjualan👈

Ini merupakan kesalahan umum yang sering dilakukan oleh para pebisnis, yaitu menggunakan akun pribadi untuk menjual produk mereka.

Hal ini dapat menghambat promosi Anda karena algoritma media sosial tidak mendeteksi bahwa akun pribadi Anda diperuntukkan untuk jualan.

Oleh karena itu, Anda harus menggunakan akun bisnis di media sosial yang Anda gunakan, contohnya di Instagram. Akun Instagram yang sudah terdaftar sebagai akun bisnis maka Anda akan diberikan fitur-fitur penting untuk mendukung penjualan.

2. Gunakan foto produk yang menarik 🖼️

Hal yang sangat penting untuk menarik perhatian pelanggan yaitu menggunakan teknik fotografi untuk foto produk Anda.🤩

Jika Anda menjual makanan, maka Anda harus mengambil angle foto sebaik mungkin sehingga dapat membuat orang yang melihat tertarik dan penasaran untuk mencoba produk Anda.

Apa pun produk yang Anda jual, foto produk yang akan ada post ke media sosial harus terlihat profesional. Anda bisa melakukan editing dengan filter yang ada di aplikasi atau menggunakan software khusus foto editing.😉

3. Gunakan Layanan pembayaran COD 💸

Dengan adanya COD kamu bisa meningkatkan kepercayaan pembeli agar konversi penjualan semakin tinggi

4. Media sosial harus selalu aktif 📱

Influencer yang Anda gunakan tidak akan berguna jika akun sosial media Anda tidak aktif atau jarang aktif. Rutinkan untuk terus memposting produk dan memanfaatkan fitur story. Semakin aktif akun Anda, semakin besar peluang Anda untuk mendapatkan banyak orderan dan follower pun juga akan bertambah.😉

Semoga 4 Tips ini bisa membantu orderan teman teman bisa terus meningkat dan menjangkau pasar lebih lagi.😁

Posting Komentar

0 Komentar